Harga Kamera DSLR Nikon Terbaru Januari 2017
Advertisement
Harga Kamera DSLR Nikon
– Nikon, sebuah perusahaan ternama yang berasal dari jepang ini juga
ikut andil dalam mengisis kekosongan ruang yang ada pada pasar kamera di
tanah air. Terlebih sekarang ini banyak photographer pemula yang
menginginkan sebuah kamera berkemampuan tinggi guna dapat mendukung apa
yang dikerjakanya. Sebagai salah satu produsen kamera, Nikon memiliki
peran penting dalam hal ini.
Dikarenakan produk yang diluncurkannya
tak hanya bagus dalam tampilan dan desain, akan tetapi kemampuan yang
dimiliki pada setiap kamera milikinya dijadikannya titik tumpuan pada
setiap kamera yang dimilikinya. Ditambah fitur-fitur menarik yang
dibawanya, membuat dirinya banyak menuai respon positif dari pengguna
kamera DSLR Nikon. Soal hebat atau tidaknya sebenarnya relatif, karena
masing-masing kamera memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing.
Apalagi kalo sudah bicara harga, kata
yang satu ini sangat berpengaruh akan kualitas dari kamera itu sendiri,
semakin mahal, biasanya kualitas itu mengikuti, jadi tidak salah jika
harga kamera DSLR Nikon ada yang dibanderol sampai dengan 80 juta,
seperti yang terlebel pada Kamera dengan nama Nikon D3X, dikatakan
dirinya memiliki lensa berukuran 24,5 MPs dan menggunakan sensor
berukuran 36×23,9mm CMOS, yang mampu menangkap objek dengan tepat dan
akurat serta ketajaman warna yang semakin bagus tentunya.
Advertisement
Lalu untuk melihat hasil dari pada yang
kita ambil, Nikon D3X menyuguhkan sebuah panel layar dengan bentang 3.0
inch berfitur TFT High LCD, kemudian untuk ISO nya sendiri, Nikox D3X
berada pada rentan pengaturan ISO 100-1600 sampai dengan ISO 50-6400,
bagaimana ? cukup menarik bukan?, tapi harganya yang sangat mahal
membuat anda sebagai orang baru dalam dunia fotografi berfikir dua kali
sebelum membelinya.
Namun untuk anda seorang phographer
profesional yang memiliki jam terbang tinggi, anda bisa pilih kamera
tersebut untukdijadikan gear andalan untuk mendapatkan hasil jepret
terbaik pada setiap kali hunting foto. Tetapi untuk adna yang masih
termasuk kedalam kategori pemula dan terhalang budget minim, Nikon juga
memiliki beberapa koleksi kamera lain dengan harga yang dimulai dari 4
juta’an. Lebih jelasnya soal harga kamera nikon, anda bisa simak
langsung pada Daftar Harga Kamera DSLR Nikon Terbaru dibawah ini.
Daftar Harga Kamera DSLR Nikon Terbaru
- Harga Kamera DSLR Nikon diatas dapat berubah sewaktu-waktu
- Disetiap daerah kemungkinan akan mengalami perbedaan Harga Kamera DSLR Nikon
- Harga Kamera DSLR Nikon diatas kami ambil dari beberapa sumber terpercaya
Bagaimana ? cukup banyak bukan pilihan
yang ditawarkan oleh Nikon, untuk anda yang ingin memiliki sebuah kamera
DSLR dari nikon dengan harga murah, anda dapat memilih Nikon D3000 yang
dibanderol sekitar 4 juta’an. Untuk harga seperti itu anda sudah
dapatkan lensa 10.75MP yang mampu membidik target dengan hasil bagus
kapan saja dan dimanapun anda berada. Apalagi harga kamera DSLR Nikon
D3000 yang murah tentunya akan lebih menghemat pengeluaran anda.
SC : UlasHarga
0 comments:
Post a Comment