Monday, 30 January 2017

Keunggulan dan Kelebihan IPHONE 7 Black Series

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 7 Lengkap !!

Kelebihan dan Kekurangan iPhone 7
Kelebihan dan Kekurangan iPhone 7 Setelah sukses dengan iPhone 6 dan iPhone 6 Plus, kini Apple dikabarkan tenggah mepersipakan smartphone generasi penerusnya yang diberi nama iPhone 7. Smartphone ini hadir dengan desain yang sangat elegant, berkat mengunakan bahan bodi full metal yang dipadukan dengan layar luas 5.0 inci. Selain memiliki kelebihan disektor desain, iPhone 7 juga memiliki kelebihan disektor fitur dan Spesifikasi.

 https://store.storeimages.cdn-apple.com/4662/as-images.apple.com/is/image/AppleInc/aos/published/images/i/ph/iphone7/black/iphone7-black-select-2016?wid=1200&hei=630&fmt=jpeg&qlt=95&op_sharpen=0&resMode=bicub&op_usm=0.5,0.5,0,0&iccEmbed=0&layer=comp&.v=1472430037379

iPhone 7 juga memiliki kelebihan disektor kamera, dimana akan jadir dengan menawarkan kamera utama dengan lensa bereolusi 12 MP yang telah dilengkapi dengan fitur canggih, seperti phase detection autofocus dan dual LED Flash. Sementara untuk kamera depan, iPhone 7 hadir dengan mengusung kamera bersolusi 5 MP yang tentunya akan sangat cocok untuk selfie maupun video call.
Namum dibalik semua itu, iPhone 7 juga memiliki beberapa kekurangan. Nah untuk itu lah dalam kesemptan kali ini kami akan memberikan reweiw mengenai Kelebihan dan Kekurangan iPhone 7, namum sebelum itu mari kita simak terlebih dahulu spesifikasi lengkap yang dibawa oleh iPhone 7 dibawah ini :


http://i-cdn.phonearena.com/images/articles/256477-image/iPhone-7-Jet-Black.jpg




Spesifikasi iPhone 7

HARGA
  • Harga Baru : –
  • Harga Bekas : –
JARINGAN
  • Jaringan GPRS, EDGE, 3G, 4G LTE
  • HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA : 5.76 mbps
  • LTE Cat 9 450/50 Mbps
  • Single SIM, Nano-SIM
DIMENSI
  • Dimensi : 138.3 x 67.1 x 7.1 mm
  • Berat : 138 gram
  • Bahan : Metal
  • LED Notifikasi : Ada
  • IP67 ( Tahan Air dan Debu )
LAYAR
  • Layar LED-backlit IPS LCD Capacitive 
  • Lebar 4.7 Inch
  • Resolusi 750 x 1334 pixels
  • Kerapatan : ~ 326 ppi
  • Ion-strengthened glass
  • Wide Color Gamut Display
  • 3D Touch Display & Home Button
  • Display Zoom
SOFTWARE
  • OS iOS 10
HARDWARE
  • Chipse : Apple A10 Fusion
  • CPU : Dual Core 1.84 GHz
  • GPU : PowerVR GT7600
KAMERA
  • Kamera Utama 12 MP
  • Phase Detection Autofocus
  • Quad-LED ( dual tone ) Flash
  • Video 2160p@30fps
  • Kamera Depan 7 MP
MEMORI
  • Memori Internal 32/128/256 GB
  • Micro SD : –
  • RAM 2 GB
KONEKTIFITAS
  • WiFi 802.11 a/b/g/n/ac
  • Dual Band
  • Wi-Fi Direct
  • Hotspot
  • GPS  –  A GPS Support
  • Bluetooth v 4.0 A2DP
  • Micro USB v2.0
  • USB OTG
SENSOR
  • Fingerprint
  • Accelerometer
  • Proxymity
  • Gyro
  • Compass
  • Barometer
BATERAI
  • Baterai Li-Ion 1960 mAh
  • Non Removable
 Sumber : Apple.com
Advertisement

KELEBIHAN
  1. Layar Luas 4.7 Inci LED-backlit IPS LCD
    Dengan ukuran layar 5,5 inci tentunya kalian akan dimudahkan saat melakukan pengoprasian pada menu-menunya. Selain itu juga telah dilengkapi teknologi LED-backlit IPS LCD yang akan menambah kenyamanan.
  2. Sudah Mendukung Jaringan 4G LTE
    Smartphone ini telah mendukung jaringan super cepat saat ini 4G LTE sehingga penguna dapat mengakses internet dengan lebih cepat. Kgiatan browsing dan streaming bakal lebih menyenangkan dan ngga lelet.
  3. Sistem Operasi OS iOS 10
    Sitem operasi OS iOS 10 menawarkan tampilan yang keren serta fitur – fitur menarik yang pantas untuk kalian coba. Berbagai aplikasi dan games pun siap untuk dicoba dan dimainkan.
  4. Prosesor Apple A10 Fusion
    Dengan prosesor Apple A10 Fusion sehingga menjanjikan performa yang stabil dan smooth. Anda akan jarang menemukan LAG di smartphone ini.
  5. RAM 2 GB
    Dengan RAM berkapasitas 2 GB tentunya pengguna akan lebih dimudahkan saat melakukan banyak multitasking yang tak perlu khawatir akan terjadi lelet atau lag.
  6. Memori Internal 32/128/256 GB
    Dengan penyimpanan internal sebesar ini tentunya pengguna akan lebih dimudahkan saat inggin melakukan penyimpanan banyak file atau aplikasi.
  7. Kamera Utama 12 MP, Phase Detection Autofocus dan Quad-LED ( dual tone ) Flash
    Kamera Utama nya memiliki resolusi yang cukup tinggi sehingga mampu menghasilkan hasil foto yang bagus. Selain itu Dual LED ( dual tone ) Flash nya juga membantu saat suasana gelap / kurang terang.
  8. Kamera Depan 7 MP
    Selain dibekali kamera utama dengan resolusi cukup tinggi, smartphone ini juga telah dilengkapi kamera depan dengan lensa beresolusi 7 MP yang tentunya akan sangat cocok untuk digunakan selfie maupun video call.
  9. Memiliki Serifikasi IP67
    Dengan sertifikasi tersebut, smartphone ini mampu bertahan didalam air dalam kedalaman 1,5 meter dalam durasi waktu 30 menit.
  10. Dilengkapi Sensor Gyroscope dan Fingerprint
    Dengan adanya sensor tersebut smartphone ini dapat digunakan untuk bermain game atau menonton video vitual reality (AR) dan juga privasi sobat di smartphone ini akan tersimpan secara aman dengan sensor fingerprint.

KEKURANGAN
  1. Kamera Depan Minus LED Flash
    Meskipun dibekali dengan kamera depan yang cukup baik, tapi cukup disayangkan kamera depan pada smartphone ini belum dilengkapi dengan fitur LED Flash yang tentunya kurang cocok untuk selfie pada saat minim cahanya atau saat malam hari. 

0 comments:

Post a Comment

luvne.com ayeey.com cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.comnya.com tipscantiknya.com